Kediri, Investigasitop.com- Puluhan stand tanpa sekat berjajar di sebuah
gudang. Tampak puluhan pemuda hilir mudik membawa barang dan menata stan.
Sejauh mata memandang, terlihat aneka produk pakaian, makanan, minuman,
aksesoris, kerajinan kayu dan lukisan.
gudang. Tampak puluhan pemuda hilir mudik membawa barang dan menata stan.
Sejauh mata memandang, terlihat aneka produk pakaian, makanan, minuman,
aksesoris, kerajinan kayu dan lukisan.
Kesibukan yang terlihat di area gudang itu menjadi awal dari
penyelenggaraan Kediri Space Market. Bertempat di Jl. Soekarno Hatta No. 9
Kediri, sebanyak 39 stan memajang aneka produk di event yang mengusung konsep
reduce, reuse, dan recycle ini.
penyelenggaraan Kediri Space Market. Bertempat di Jl. Soekarno Hatta No. 9
Kediri, sebanyak 39 stan memajang aneka produk di event yang mengusung konsep
reduce, reuse, dan recycle ini.
Ketiga puluh sembilan stan tersebut terbagi menjadi tiga kategori,
yaitu Food and Fresh untuk tenant makanan dan minuman, Clothingzone untuk brand
label clothing (pakaian) dan merchandise serta Kraftzone untuk produk
pernak-pernik dan aksesoris.
yaitu Food and Fresh untuk tenant makanan dan minuman, Clothingzone untuk brand
label clothing (pakaian) dan merchandise serta Kraftzone untuk produk
pernak-pernik dan aksesoris.
Pengurus Kediri Space Market Eggy Adityawan bersama Istrinya Uni
pasangan Muda yang penuh kreatif memberikan wadah bagi para kaula muda untuk
bisa mempertunjukan karyanya, dijelaskan juga bahwa konsep dari Kediri Space
Market merupakan kumpulan dari pelaku-pelaku indi, mereka disini bisa bertatap
muka langsung dengan pelaku indi lainnya, entah itu pelaku indi kuliner, barang
bekas maupun ploting.
pasangan Muda yang penuh kreatif memberikan wadah bagi para kaula muda untuk
bisa mempertunjukan karyanya, dijelaskan juga bahwa konsep dari Kediri Space
Market merupakan kumpulan dari pelaku-pelaku indi, mereka disini bisa bertatap
muka langsung dengan pelaku indi lainnya, entah itu pelaku indi kuliner, barang
bekas maupun ploting.
Tujuan diadakannya acara ini sebagai wadah bagi anak-anak muda
yang kreatif dan lebih bersemangat untuk memunculkan atau menampilkan kreasinya
atau hasil produknya juga ide-idenya, harapan dari kami semoga acara seperti
ini bisa berlanjut untuk tahun-tahun berikutnya, teman-teman yang punya usaha
bisa lebih dikenal dan dihargai.
yang kreatif dan lebih bersemangat untuk memunculkan atau menampilkan kreasinya
atau hasil produknya juga ide-idenya, harapan dari kami semoga acara seperti
ini bisa berlanjut untuk tahun-tahun berikutnya, teman-teman yang punya usaha
bisa lebih dikenal dan dihargai.
Hampir seluruh peserta pameran adalah anak muda yang menyuguhkan
kreativitas dan inovasi dalam karya mereka. Satu diantaranya adalah Danar
Trikumara, yang memajang kreasi tatto kayu. Membawa label “Woodsdtkhee”, Danar
menggunakan media kayu pinus untuk membuat screenkayu, lukisan kayu dan
lampbox.
kreativitas dan inovasi dalam karya mereka. Satu diantaranya adalah Danar
Trikumara, yang memajang kreasi tatto kayu. Membawa label “Woodsdtkhee”, Danar
menggunakan media kayu pinus untuk membuat screenkayu, lukisan kayu dan
lampbox.
Para pengunjung pun bisa memesan lukisan kayu atau lampbox dengan
foto mereka.
foto mereka.
“Untuk yang membeli produk atau memesan di acara Kediri Space
Market ini dapat potongan 20%. Bisa request gambar atau foto apapun,” promo
Danar sambil tersenyum. Keikutsertaannya di event ini adalah untuk lebih
mengenalkan produknya.
Market ini dapat potongan 20%. Bisa request gambar atau foto apapun,” promo
Danar sambil tersenyum. Keikutsertaannya di event ini adalah untuk lebih
mengenalkan produknya.
“Melalui acara ini saya berharap kreasi kami benar-benar dinilai
masyarakat, tidak hanya jadi kesenangan pribadi tapi juga bisa diterima
masyarakat luas,” lanjutnya.
masyarakat, tidak hanya jadi kesenangan pribadi tapi juga bisa diterima
masyarakat luas,” lanjutnya.
Di sudut lain tampak beberapa pengunjung berkerumun di stan Bursa
Suhat. Beragam pakaian dipajang, mulai kemeja, gamis, blouse dan celana.
Suhat. Beragam pakaian dipajang, mulai kemeja, gamis, blouse dan celana.
Tak hanya itu, pengunjung juga bisa memilih tas, jilbab, khimar
dan pasmina. Yang menarik, pemilik Bursa Suhat menawarkan diskon yang cukup
besar bagi pembeli yang membayar dengan uang receh. “Tema kami ‘Save Receh’.
Karena banyak orang yang menganggap sepele uang receh, padahal itu juga
bernilai. Bagi yang membayar dengan uang receh bisa membeli produk kami dengan
separuh harga,” terangnya.
dan pasmina. Yang menarik, pemilik Bursa Suhat menawarkan diskon yang cukup
besar bagi pembeli yang membayar dengan uang receh. “Tema kami ‘Save Receh’.
Karena banyak orang yang menganggap sepele uang receh, padahal itu juga
bernilai. Bagi yang membayar dengan uang receh bisa membeli produk kami dengan
separuh harga,” terangnya.
Selain menjadi ajang promosi kreativitas anak muda,Kediri Space
Market juga menjadi sarana pemasaran produk UMKM Kabupaten Kediri. Terlihat
produk UMKM seperti kripik tahu, getuk pisang dan kerajinan pasir dipajang di
salah satu stan. Tidak hanya menyuguhkan hiburan berupa pertunjukan band, beberapa
properti ditata dengan menarik sebagai tempat selfie bagi para pengunjung.
Market juga menjadi sarana pemasaran produk UMKM Kabupaten Kediri. Terlihat
produk UMKM seperti kripik tahu, getuk pisang dan kerajinan pasir dipajang di
salah satu stan. Tidak hanya menyuguhkan hiburan berupa pertunjukan band, beberapa
properti ditata dengan menarik sebagai tempat selfie bagi para pengunjung.
Wwooowww… makin malam makin rame, dan jalan Soekarno-Hatta terjadi
kemacetan panjang, apalagi malam minggu, dari anak kecil sampai yang tua
berduyun-duyun memadati area Kediri Space Market. jangan lupa besok hari
terakhir datang lagi yaaa….(pri)
kemacetan panjang, apalagi malam minggu, dari anak kecil sampai yang tua
berduyun-duyun memadati area Kediri Space Market. jangan lupa besok hari
terakhir datang lagi yaaa….(pri)